Perpaduan Jahe, Buah Pir, daun Lidah Buaya, dan Madu
Perpaduan dari jahe, buah pir, daun lidah buaya dan madu ini sangat aman. Selain digunakan sebagai bumbu dapur, jahe menjadi bahan ramuan pengobatan yang terkenal dan manjur. Pasalnya, kita sudah tidak bisa meragukan lagi berbagai macam khasiat dari jahe ini. Selain menyedapkan makanan, jahe juga dapat menghangatkan tubuh.
Jahe sendiri sudah digunakan oleh nenek moyang kita untuk mengobati berbagai penyakit seperti pusing, mual, nyeri otot, batuk hingga digunakan sebagai tanaman yang dapat berperan dalam penanganan kanker.
Buah pir merupakan buah yang mengandung anti oksidan yang tinggi. Selain itu, buah pir mampu membantu melawan radikal bebas yang ada di dalam tubuh kita, merawat dan mencerahkan kulit. Selain itu, buah pir dapat mencukupi asupan Vitamin C pada tubuh kita jika dikonsumsi secara cukup dan dengan kondisi buah yang segar.
Bahan ketiga merupakan lidah buaya yang sangat terkenal dengan khasiatnya dalam menyembuhkan berbagai macam penyakit dan infeksi pada kulit. Selain itu, daun lidah buaya dapat digunakan sebagai obat pencahar dan obat radang. Sangat cocok bukan digunakan sebagai ramuan penyakit radang paru-paru?
Yang terakhir, madu. Merupakan bahan yang memiliki sejuta khasiat untuk manusia. Selain rasanya yang enak dan menyegarkan, madu mampu menyembuhkan berbagai macam gangguan paru-paru seperi flu, radang paru-paru dan batuk. Madu meruapakan salah satu bahan yang bersifat antibakteri dan mampu memerangi berbagai macam kuman dan bakteri jahat dalam tubuh.
Dari berbagai macam bahan yang disebutkan diatas, sebagai ramuan herbal radang paru paru ini dapat diracik dengan bahan seagai berikut:
Ambil jahe berukuran sedang dan potong sebesar 1 ruas jari orang dewasa
Buah pir segar berukurang besar 1 buah
Daun lidah buaya berukuran sedang, kupas kulitnya
Madu secukupnya
Selanjutnya, Rebus semua bahan dengan menggunakan 2 gelas air matang atau sekitar 800ml. Ramuan direbus hingga air menyusut sampai 1 gelas air saja atau 400 ml. Minum ramuan sehari 2 kali selagi ramuan masih hangat.
Kelenjar tiroid adalah kelenjar kecil di bagian leher yang berguna pada hampir...
ketombe merupakan kulit kepala yang mati dan mengering hingga terkelupas. Hal ini...
Untuk menambah stamina sebenarnya banyak sekali produk yang di tawarkan baik secara...
Walaupun stroke bukan penyakit ringan, Anda jangan putus harapan untuk melakukan pengobatan....
TENTANG GURAHGurah adalah cara membersihkan dan mengeluarkan lendir yang kotor beracun dan...
Syaraf kejepit tentu bukanlah suatu keadaan yang mengenakkan karena bisa menghambat segala...
Created with AppPage.net
Similar Apps - visible in preview.