Back to Top
Menggali Tafsir Ayat Puasa Screenshot 0
Menggali Tafsir Ayat Puasa Screenshot 1
Menggali Tafsir Ayat Puasa Screenshot 2
Menggali Tafsir Ayat Puasa Screenshot 3
Free website generator for mobile apps; privacy policy, app-ads.txt support and more... AppPage.net

About Menggali Tafsir Ayat Puasa

Aplikasi Android ini adalah Menggali Tafsir Dan Faidah Ayat Puasa. Dalam format Pdf.

Penulis : Ustadz Aris Munandar, M.P.I.

يَا أَيُّهَا الَّذِينَ آمَنُواْ كُتِبَ عَلَيْكُمُ الصِّيَامُ كَمَا كُتِبَ عَلَى الَّذِينَ مِن قَبْلِكُمْ لَعَلَّكُمْ تَتَّقُونَ

Hai orang-orang yang beriman, diwajibkan atas kamu berpuasa sebagaimana diwajibkan atas orang-orang sebelum kamu agar kamu bertakwa (QS. al-Baqarah/2 : 183).

Sebagaimana kita ketahui bersama, di antara perintah Allah adalah berpuasa di bulan Ramadhan yang dengan izin Allah kita tengah jalani. Tentu kita berharap kepada Allah agar kita termasuk orang-orang yang menjalani dan memanfaatkan bulan tersebut dengan baik, sehingga Ramadhan tahun ini bukan hanya sekedar nama bulan, namun benar-benar menjadi “Ramadhan” bagi kita semua.

Ramadhan dalam bahasa Arab artinya adalah panas terik yang membakar. Ramadhan dinamakan demikian karena bulan Ramadhan itu membakar dosa orang-orang yang bisa memanfaatkan bulan tersebut dengan sebaik-baiknya.

Dimungkinkan maksud Nabi dengan Ramadhan membakar dosa adalah puasa Ramadhan itu membakar agar nama Ramadhan itu selaras dengan artinya.

Jadi yang terpenting bukanlah sebatas berjumpa dengan Ramadhan saja, namun yang tak kalah penting adalah bagaimanakah agar Allah dapat berkahi kita pada bulan Ramadhan tersebut, sehingga kita menjadi orang-orang yang terbakar dosa-dosa dan terhapus berbagai macam kesalahannya di bulan tersebut, dengan melakukan berbagai macam amal istimewa yang dituntunkan oleh Allah.

Mari kita renungkan firman Allah berkaitan dengan kewajiban puasa Ramadhan, satu ayat yang sangat terkenal. Boleh jadi kita semua hafal ayat tersebut dengan baik. Itulah firman Allah di Surat Al-Baqarah ayat yang ke 183, mari kita simak…


Mudah-mudahan Aplikasi ini dapat bermanfaat sebagai materi untuk belajar dan menjadi teman setia kapanpun dan dimanapun tanpa harus online.

Tolong beri kami Saran dan masukan untuk perkembangan Aplikasi Ini, Berikan Nilai Bintang 5 untuk memberi rasa semangat pada kami dalam membuat mengembangkan aplikasi-aplikasi bermanfaat lainnya.

Selamat membaca.



Disclaimer :
Semua konten dalam aplikasi ini bukan merek dagang kami. Kami hanya mendapatkan konten dari mesin pencari dan situs web. Hak cipta dari semua konten dalam aplikasi ini sepenuhnya dimiliki oleh pencipta yang bersangkutan. Kami bertujuan untuk berbagi ilmu dan memudahkan belajar bagi pembaca dengan aplikasi ini, jadi tidak ada fitur download dalam aplikasi ini. Jika Anda adalah pemegang hak cipta dari file konten yang terdapat dalam aplikasi ini dan tidak suka konten Anda ditampilkan, silakan hubungi kami melalui pengembang email dan beri tahu kami tentang status kepemilikan Anda pada konten tersebut.

Similar Apps

Durusul Lughah Al-Arabiyah 1

Durusul Lughah Al-Arabiyah 1

0.0

Panduan Durusul Lughah Al-Arabiyah 1Segala Puji bagi Allah, shalawat dan salam semoga...

Tirulah Puasa Nabi!

Tirulah Puasa Nabi!

0.0

Aplikasi Android ini adalah Tirulah Puasa Nabi! Resep Ilahi Agar Sehat Ruhani-Jasmani....

Sifat Puasa Nabi Muhammad

Sifat Puasa Nabi Muhammad

0.0

Aplikasi Android ini adalah Sifat Puasa Nabi Muhammad Dan 20 Amalan Ringkas...

Rahasia Puasa Imam Al-Ghazali

Rahasia Puasa Imam Al-Ghazali

0.0

Aplikasi Android ini adalah Rahasia Puasa Imam Al-Ghazali. Dalam format Pdf.Merupakan Kitab...

Puasa Syarat Rukun Membatalkan

Puasa Syarat Rukun Membatalkan

0.0

Aplikasi Android ini adalah Puasa Syarat, Rukun, Yang Membatalkan. Dalam format Pdf.Penulis...

Puasa Sambil Detoks

Puasa Sambil Detoks

0.0

Aplikasi Android ini adalah Puasa Sambil Detoks. Dalam format Pdf.Penulis : Prof....