Fiqh of Fasting According to Syafi'iy Madzhab - Be Your Loyal Friend's Reading
Aplikasi Android ini adalah Fiqih Puasa Versi Madzhab Syafi’iy. Dalam format Pdf.
Penulis : Muhammad Ajib, Lc., MA.
Definisi Puasa
Secara bahasa puasa dalam bahasa arab disebut dengan (الصَّوْ مُ ) yang maknanya adalah menahan. Kata (الصَّوْ مُ ) ini berasal dari bentuk ( صَامَُ-يَ صو مُ-صَوْمًا-صِيَامًا ).
Adapun puasa secara istilah syar’i menurut Imam an-Nawawi (w. 676 H) dalam kitab al-Majmu’ Syarh al-Muhadzdzab adalah :
وفى اُلشرع : إُمساك مُخصوص عُن شُيء مُخصوص فُيُ زمن مُخصوص مُن شُخص مُخصوص.
Adapun puasa menurut istilah syar’i adalah Menahan diri secara khusus dari hal yang khusus yang dikerjakan di waktu yang khusus oleh orang tertentu.
Dalil-Dalil Tentang Puasa
Sebenarnya banyak sekali dalil-dalil yang berkaitan dengan masalah puasa.
Di dalam Al-Quran Al-Karim, Allah SWT berfirman mengenai puasa Ramadhan :
“Wahai orang yang beriman, diwajibkan kepadamu berpuasa sebagaiman telah diwajibkan kepada umat sebelummu agar kamu bertaqwa.” (QS Al-Baqarah : 183).
Mudah-mudahan Aplikasi ini dapat bermanfaat sebagai materi untuk belajar dan menjadi teman setia kapanpun dan dimanapun tanpa harus online.
Tolong beri kami Saran dan masukan untuk perkembangan Aplikasi Ini, Berikan Nilai Bintang 5 untuk memberi rasa semangat pada kami dalam membuat mengembangkan aplikasi-aplikasi bermanfaat lainnya.
Selamat membaca.
Disclaimer :
Semua konten dalam aplikasi ini bukan merek dagang kami. Kami hanya mendapatkan konten dari mesin pencari dan situs web. Hak cipta dari semua konten dalam aplikasi ini sepenuhnya dimiliki oleh pencipta yang bersangkutan. Kami bertujuan untuk berbagi ilmu dan memudahkan belajar bagi pembaca dengan aplikasi ini, jadi tidak ada fitur download dalam aplikasi ini. Jika Anda adalah pemegang hak cipta dari file konten yang terdapat dalam aplikasi ini dan tidak suka konten Anda ditampilkan, silakan hubungi kami melalui pengembang email dan beri tahu kami tentang status kepemilikan Anda pada konten tersebut.
Panduan Durusul Lughah Al-Arabiyah 1Segala Puji bagi Allah, shalawat dan salam semoga...
Aplikasi Android ini adalah Tirulah Puasa Nabi! Resep Ilahi Agar Sehat Ruhani-Jasmani....
Aplikasi Android ini adalah Sifat Puasa Nabi Muhammad Dan 20 Amalan Ringkas...
Aplikasi Android ini adalah Rahasia Puasa Imam Al-Ghazali. Dalam format Pdf.Merupakan Kitab...
Aplikasi Android ini adalah Puasa Syarat, Rukun, Yang Membatalkan. Dalam format Pdf.Penulis...
Aplikasi Android ini adalah Puasa Sambil Detoks. Dalam format Pdf.Penulis : Prof....
Created with AppPage.net
Similar Apps - visible in preview.