Back to Top
Repitisi Redaksi Al-Qur'an Screenshot 0
Repitisi Redaksi Al-Qur'an Screenshot 1
Repitisi Redaksi Al-Qur'an Screenshot 2
Repitisi Redaksi Al-Qur'an Screenshot 3
Free website generator for mobile apps; privacy policy, app-ads.txt support and more... AppPage.net

About Repitisi Redaksi Al-Qur'an

Aplikasi Android ini adalah Penjelasan Tentang Repitisi Redaksi Al-Quran Memahami Ayat-Ayat Al-Quran Yang Diulang Oleh H. Ahmad Atabik, Lc., MSI. Dalam format Pdf.

Buku yang hadir dihadapan pembaca ini merupakan kajian tentang al-Qur'an yang obyek kajiannya adalah teks-teks al-Qur'an (dirasat ma fi nass al-Qur'an). Maksudnya teks al-Qur'an dijadikan kajian penelitian dengan dianalis menggunakan metode dan pendekatan tertentu. Kajian teks yang dimaksud disini adalah fenomena repetisi redaksi (takrar al-ayat) yang terdapat dalam al-Qur'an dengan pengarahkan penelitian pada empat surat yang representatif karena banyak model dan pola repetisinya, yakni : Surat al-Syu'ara', surat al-Qamar, surat al-Rahman dan surat al-Mursalat.

Repetisi redaksi al-Qur’an merupakan salah satu fenomena unik yang terdapat dalam untaian ayat-ayat al-Qur’an. Para ulama terdahulu banyak mencurahkan perhatiannya meneliti dan menulis karya seputar hikmah dibalik rahasia pengulangan (takra>r, atau dengan istilah repetisi).

Penelitian ini senantiasa dianggap sebagai penelitian yang menarik, karena salah satu gaya bahasa yang digunakan al-Qur’an adalah redaksinya yang tersaji secara berulang-ulang (repetisi ayat), sehingga banyak dijumpai dalam al-Qur’an ayat-ayat yang beredaksi mirip atau bahkan sama. Dalam penelitan ini juga dikaitkan antara repetisi al-Qur’an dengan Pengaruh Psikologis Repetisi terhadap Pembacanya; metode dakwah, metode belajar dan metode periklanan.


Mudah-mudahan isi materi dari Aplikasi ini dapat bermanfaat untuk introspeksi diri dan berbenah yang lebih baik dalam kehidupan sehari-hari.

Mohon berikan kami Ulasan dan masukan untuk perkembangan Aplikasi Ini, Berikan Nilai Bintang 5 untuk memberi rasa semangat pada kami dalam mengembangkan aplikasi-aplikasi bermanfaat lainnya.

Selamat membaca.



Disclaimer :
Semua konten dalam aplikasi ini bukan merek dagang kami. Kami hanya mendapatkan konten dari mesin pencari dan situs web. Hak cipta dari semua konten dalam aplikasi ini sepenuhnya dimiliki oleh pencipta yang bersangkutan. Kami bertujuan untuk berbagi ilmu dan memudahkan belajar bagi pembaca dengan aplikasi ini, jadi tidak ada fitur download dalam aplikasi ini. Jika Anda adalah pemegang hak cipta dari file konten yang terdapat dalam aplikasi ini dan tidak suka konten Anda ditampilkan, silakan hubungi kami melalui pengembang email dan beri tahu kami tentang status kepemilikan Anda pada konten tersebut.

Similar Apps

Dasar Statistik Penelitian

Dasar Statistik Penelitian

0.0

Aplikasi Android ini adalah Penjelasan Tentang Dasar-Dasar Statistik Penelitian Oleh Nuryadi, S.Pd.Si.,...

Buku Cerdas Mengelola Keuangan

Buku Cerdas Mengelola Keuangan

0.0

Aplikasi Android ini adalah Penjelasan Tentang Cerdas Mengelola Keuangan Buku Saku Calon...

Budaya Organisasi Kepemimpinan

Budaya Organisasi Kepemimpinan

0.0

Aplikasi Android ini adalah Penjelasan Tentang Budaya Organisasi Dan Kepemimpinan Di Lembaga...

Urban Sufism

Urban Sufism

0.0

Aplikasi Android ini adalah Penjelasan Tentang Buku Yang Berjudul Urban Sufism Oleh...

Teologi Pernikahan Pasca Nikah

Teologi Pernikahan Pasca Nikah

0.0

Aplikasi Android ini adalah Penjelasan Tentang Teologi Pernikahan Internalisasi Nilai-Nilai Teologis Islam...

Syama’il Rasulullah

Syama’il Rasulullah

0.0

Aplikasi Android ini adalah Penjelasan Tentang Syama’il Rasulullah Kajian Mengenai Mukjizat, Sosok...