Explanation of the book entitled Geoscience Dictionary by Dedi Sasmito Utomo
Aplikasi Android ini adalah Penjelasan Tentang Buku Yang Berjudul Kamus Geosains Oleh Dedi Sasmito Utomo. Dalam format Pdf.
Kamus Geosains ini hadir sebagai upaya untuk menyediakan dan memperkaya referensi tentang ilmu kebumian. Munculnya bidang kebumian dalam Kompetisi Sains Nasional tentu menjadi daya tarik bagi generasi muda saat ini. Terlebih, kita tinggal di negara dengan letak geografis berada di wilayah Ring of Fire atau Cincin Api Pasifik, yakni daerah pertemuan lempeng-lempeng tektonik yang sering mengalami gempa bumi hingga letusan gunung berapi.
Hal ini membuat Indonesia berpotensi besar mengalami bencana geologi. Oleh karena itu, edukasi terhadap masyarakat terkait pengetahuan kebumian perlu didukung dengan penyediaan referensi.
Kamus ini diharapkan dapat mendukung budaya literasi tentang kebumian serta menjadi rujukan untuk mempelajari lebih jauh, mengetahui lebih detail, dan memahami lebih dalam tentang kebumian, terutama bagi para pelajar di Indonesia. Akhir kata, kami mengucapkan terima kasih kepada semua pihak yang telah membantu proses penerbitan buku ini.
Geosains atau ilmu kebumian atau ilmu bumi (bahasa Inggris: earth science, geoscience) merupakan istilah untuk kumpulan cabang-cabang ilmu yang mempelajari Bumi. Cabang ilmu ini menggunakan gabungan ilmu fisika, geografi, geologi, matematika, kimia, biologi, dan astronomi.
Kamus ini merupakan hasil kompilasi dari berbagai sumber pustaka, baik secara fisik berupa buku maupun sumber referensi digital. Kamus Geosains sangat penting sebagai salah satu referensi untuk mempelajari lebih jauh, detail, dan mendalam tentang kebumian, terutama bagi para pelajar di Indonesia.
Kamus ini sangat penting untuk mendukung dunia literasi kebumian di Indonesia. Terlebih lagi, memang masih banyak istilah asing dalam kebumian yang kurang familier di telinga kita. Oleh karena itu, kamus ini diharapkan dapat membantu dalam mengetahui, mengenal, dan memahami dunia kebumian.
Mudah-mudahan isi materi dari Aplikasi ini dapat bermanfaat untuk introspeksi diri dan berbenah yang lebih baik dalam kehidupan sehari-hari.
Mohon berikan kami Ulasan dan masukan untuk perkembangan Aplikasi Ini, Berikan Nilai Bintang 5 untuk memberi rasa semangat pada kami dalam mengembangkan aplikasi-aplikasi bermanfaat lainnya.
Selamat membaca.
Disclaimer :
Semua konten dalam aplikasi ini bukan merek dagang kami. Kami hanya mendapatkan konten dari mesin pencari dan situs web. Hak cipta dari semua konten dalam aplikasi ini sepenuhnya dimiliki oleh pencipta yang bersangkutan. Kami bertujuan untuk berbagi ilmu dan memudahkan belajar bagi pembaca dengan aplikasi ini, jadi tidak ada fitur download dalam aplikasi ini. Jika Anda adalah pemegang hak cipta dari file konten yang terdapat dalam aplikasi ini dan tidak suka konten Anda ditampilkan, silakan hubungi kami melalui pengembang email dan beri tahu kami tentang status kepemilikan Anda pada konten tersebut.
Aplikasi Android ini adalah Penjelasan Tentang Mengejar Impian Diary Pertukaran Pelajar Muda...
Aplikasi Android ini adalah Penjelasan Tentang Membaca Sastra Memaknai Budaya, Esai-esai Kesusastraan...
Aplikasi Android ini adalah Penjelasan Tentang Manajemen Industri Produk Halal Dalam Perspektif...
Aplikasi Android ini adalah Penjelasan Tentang Listrik Dan Elektronika Dasar Otomotif (Basic...
Aplikasi Android ini adalah Penjelasan Tentang Buku Yang Berjudul Lengking Burung Kasuari...
Aplikasi Android ini adalah Penjelasan Tentang Ilmu Resep Teori 2 Disusun Berdasarkan...
Created with AppPage.net
Similar Apps - visible in preview.