Back to Top
Kisah Hikmah Kehidupan Screenshot 0
Kisah Hikmah Kehidupan Screenshot 1
Kisah Hikmah Kehidupan Screenshot 2
Kisah Hikmah Kehidupan Screenshot 3
Free website generator for mobile apps; privacy policy, app-ads.txt support and more... AppPage.net

About Kisah Hikmah Kehidupan

Hikmah Kehidupan adalah, suatu manfaat dari berbagai macam kejadian di kehidupan yang menimpa kita dan kemudian kita bisa mengambil pelajaran.

Kata hikmah secara umum dipahami sebagai pengetahuan tentang berbagai akibat yang timbul dari sebuah perbuatan.

Hikmah juga diartikan mengklarifikasi kebenaran dengan ilmu pengetahuan dan akal. Kata hikmah disebut 20 kali pada 19 ayat dalam 12 surat di dalam Al Qur'an.

Secara bahasa arti Al-Hikmah adalah kebijaksanaan, pendapat atau pikiran yang bagus, pengetahuan, filsafat, kenabian, keadilan, peribahasa (kata-kata bijak).

Contoh Hikmah dalam Keseharian
- Menjadi Seseorang yang Optimis Serta Terus Berjuang Maju dalam Hidup.
- Lebih Menerima Keadaan Hidup Saat Ini
- Ajarkan Arti Kedewasaan dalam Mengambil Sikap.
- Belajar Memahami Jalan Pikiran Orang Lain.
- Menghargai dan Menghormati Hak-hak Orang Lain.
- Mengetahui Kebaikan yang Dilakukan Orang Lain.

Hikmat datang saat kita mengambil keputusan untuk sungguh-sungguh mau takut akan Tuhan. Selain itu, kita juga perlu bersikap realistis, karena hikmat itu juga bergantung pada diri sendiri.

Kebiasaan dan cara hidup kita akan memengaruhi bagaimana hikmat itu bekerja.

Kisah Hikmah Kehidupan, Dilengkapi dengan fitur media baca, untuk menambah pengetahuan diantaranya:
+ latahzan Solusi Kehidupan
+ Motivasi Kisah Hidup
+ Kisah Sukses
+ Amalan Sunnah Rosul
+ Penggugur Pahala
+ Adab Suami Istri
+ Panduan Zakat

Similar Apps

Wasiat Nasehat Muslimah

Wasiat Nasehat Muslimah

0.0

Nasihat adalah ajaran atau pelajaran baik; anjuran (petunjuk, peringatan, dan teguran) yang...

Perisai Putih Indonesia

Perisai Putih Indonesia

0.0

Perisai Putih adalah suatu perguruan pencak silat di Indonesia. Dimana perguruan ini...

Satria Muda Indonesia

Satria Muda Indonesia

0.0

Satria Muda Indonesia (SMI) merupakan pusaka leluhur dan bagian yang tidak...

Pagar Nusa Indonesia

Pagar Nusa Indonesia

0.0

Pagar Nusa adalah organisasi yang mewadahi Pencak Silat di bawah naungan Nahdlatul...

Perguruan Persinas ASAD

Perguruan Persinas ASAD

0.0

Persinas Asad merupakan perguruan besar Indonesia yang mewadahi pecinta silat untuk membumikan...

Perisai Diri Indonesia

Perisai Diri Indonesia

0.0

Perisai Diri adalah organisasi olahraga yang didirikan oleh R.M. Soebandiman Dirdjoatmojo putra...