Back to Top
BRILink Mobile Screenshot 0
BRILink Mobile Screenshot 1
BRILink Mobile Screenshot 2
BRILink Mobile Screenshot 3
Free website generator for mobile apps; privacy policy, app-ads.txt support and more... AppPage.net

About BRILink Mobile

BRILink Mobile adalah aplikasi mobile dengan menggunakan sarana internet sebagai jalur komunikasi transaksi pada mobile device seperti smartphone atau tablet berbasis OS Android untuk melayani berbagai layanan dan transaksi keuangan kepada masyarakat dalam rangka mensukseskan program keuangan inklusif melalui LKD dan Laku Pandai.

Keuntungan BRILink Mobile
Bagi Pelanggan/Masyarakat :
One stop solution – berbagai macam fitur dan layanan perbankan dapat dilakukan oleh Agen BRILink
Bagi Agen :
1. Tambahan penghasilan dengan sharing fee kompetitif;
2. Meningkatkan omzet usaha;
3. Menambah jumlah pelanggan;
4. Meningkatkan kepercayaan masyarakat sekitar;
5. Kemudahan transaksi pelanggan.

Fitur-Fitur BRILink Mobile
1. Transfer Sesama BRI
2. Transfer Bank Lain
3. Tarik Tunai Simpanan
4. Setor Tunai Simpanan
5. Pulsa & Paket Data (Telkomsel, XL, Indosat, Three dsb);
6. BPJS Kesehatan
7. PLN (Prabayar, Pascabayar, Nontaglis, Cetak Ulang Token)
8. BRIVA
9. Top Up BRIZZI
10. Top Up GOPAY
11. Telepon Pascabayar
12. Cicilan Multifinance
13. Setor Pinjaman
14. Pembayaran Tiket Kereta Api & Pesawat
15. AMKKM
16. Setor dan Tarik Tunai TBank
17. Pembayaran BAZNAS

Persyaratan menjadi Agen BRILink :
1. Fotocopy Dokumen Identitas Pemilik :
• KTP Pemilik / Pengurus
• NPWP Pemilik (untuk Badan Usaha)

2. Fotocopy Dokumen Legalitas Usaha :
•Surat Keterangan Usaha minimal dari RT/RW, atau
•SIUP, SITU, TDP (untuk Agen Berbadan Usaha)
•Akte Pendirian (untuk Agen Berbadan Usaha)
•Izin Usaha lainnya

3. Menyediakan perangkat operasional BRILink Mobile yaitu Smartphone, Printer, Internet.

4. Fotocopy Bukti Kepemilikan Rekening yaitu Buku Tabungan / Rekening Koran dan terdaftar menjadi User Internet Banking BRI (finansial).

5. Dokumen pengajuan Agen BRILink:
• Formulir Pengajuan Agen BRILink.
• Perjanjian Kerjasama BRILink.

6. Ajukan kelengkapan dokumen ke Unit kerja BRI terdekat (Kanca, KCP dan BRI Unit).

Informasi lebih lanjut dapat menghubungi call center BRI 14017, 1500 274 atau Call Center Khusus BRILink 08001014017 (Tol Free)

Similar Apps

BRImo BRI

BRImo BRI

4.0

BRImo merupakan Aplikasi Internet dan Mobile Banking BRI Terbaru berbasis data internet...

BRISPOT - Online Loan Applicat

BRISPOT - Online Loan Applicat

4.5

Selamat datang Aplikasi BRISPOT.BRISPOT merupakan aplikasi pengajuan fasilitas dan layanan kredit konsumer...

BRI Credit Card Mobile

BRI Credit Card Mobile

3.7

PT Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk mempersembahkan BRI Credit Card Mobile Apps,...

Stroberi Kasir

Stroberi Kasir

0.0

Stroberi Kasir merupakan aplikasi Point Of Sales (POS) atau aplikasi manajemen...

Stroberi Order

Stroberi Order

0.0

Belanja nyaman tanpa perlu keluar rumah dengan Stroberi Order!!Aplikasi Stroberi Order merupakan...

BRIstore

BRIstore

0.0

BRIstore merupakan Supply Chain Platform untuk ekosistem perdagangan yang memberi kemudahan dan...

Frequently Asked Questions(FAQ)

Apa itu BRILink Mobile?

BRILink Mobile adalah aplikasi mobile yang digunakan untuk melakukan transaksi keuangan melalui smartphone atau tablet berbasis Android.

Apa keuntungan menggunakan BRILink Mobile?

Keuntungan menggunakan BRILink Mobile adalah sebagai berikut:

Apa saja fitur yang ada di BRILink Mobile?

Fitur-fitur BRILink Mobile meliputi transfer sesama BRI, transfer bank lain, tarik tunai simpanan, setor tunai simpanan, pulsa & paket data, BPJS kesehatan, PLN, BRIVA, top up BRIZZI, top up GOPAY, telepon pascabayar, cicilan multifinance, setor pinjaman, pembayaran tiket kereta api & pesawat, AMKKM, setor dan tarik tunai TBank, dan pembayaran BAZNAS.

Apa persyaratan untuk menjadi agen BRILink?

Persyaratan untuk menjadi agen BRILink adalah sebagai berikut:

Bagaimana cara mendapatkan informasi lebih lanjut tentang BRILink Mobile?

Untuk informasi lebih lanjut, dapat menghubungi call center BRI 14017, 1500 274, atau call center khusus BRILink 08001014017 (Tol Free).
author
Nice app
didi ferdian
author
Mantap
Leonardus Barung
author
Nice aplication9
Nur Hidayah
author
Mohon segera di update untuk pengembang, karena tidak bisa berfungsi di android versi 10
Rifki Ubaidillah
author
Akurat
Masteng Tailor
author
Friendly
Muhammad Khudori