Back to Top
Teknik Furnitur Kls 10 Merdeka Screenshot 0
Teknik Furnitur Kls 10 Merdeka Screenshot 1
Teknik Furnitur Kls 10 Merdeka Screenshot 2
Teknik Furnitur Kls 10 Merdeka Screenshot 3
Free website generator for mobile apps; privacy policy, app-ads.txt support and more... AppPage.net

About Teknik Furnitur Kls 10 Merdeka

Aplikasi Android ini adalah Buku Siswa Dasar-dasar Teknik Furnitur Untuk SMA / SMK Kelas X Kurikulum Merdeka. Dalam format Pdf.

Kegiatan pembelajaran dalam usaha untuk mencapai suatu tujuan, diperlukan media yang sesuai dan tepat. Buku merupakan salah satu media pembelajaran dapat digunakan sebagai sumber belajar dan pedoman dalam melakukan kegiatan. Bagi peserta didik pada sekolah menengah kejuruan, buku merupakan media informasi yang sangat efektif, karena isinya yang singkat, padat, informatif, dan mudah dipahami. Sehingga proses pembelajaran yang tepat guna, efektif, dan efisien akan dapat dicapai.

Kurikulum Merdeka dirancang untuk memperkuat kompetensi peserta didik dari sisi pengetahuan, ketrampilan, dan sikap secara utuh, yang disesuaikan dengan kebutuhan pada dunia kerja. Proses pencapaian dilakukan melalui pembelajaran pada sejumlah mata pelajaran yang dirangkai sebagai satu kesatuan yang saling mendukung dalam mencapai kompetensi yang diharapkan.

Buku dengan judul “Dasar-Dasar Teknik Furnitur” membahas sejumlah kompetensi yang diperlukan sebagai dasar kejuruan pada Satuan Pendidikan SMK, Bidang Keahlian Teknologi Konstruksi dan Properti, Program Keahlian Teknik Furnitur, yang diberikan pada kelas X.

Dalam buku ini akan membahas perihal wawasan Teknik Furnitur dengan bahan dasar kayu, meliputi Bisnis Industri Furnitur; Perkembangan Penerapan Teknologi dan Isu–Isu Global Pada Industri Furnitur; Profesi, Kewirausahaan dan Peluang Usaha di Bidang Furnitur; Teknik Dasar Proses Produksi pada Industri Furnitur; Keselamatan, Kesehatan Kerja, dan Lingkungan Hidup (K3LH) dan Budaya Kerja Industri; Gambar Teknik yang dimaksudkan untuk memberikan wawasan dan membekali peserta didik dalam menyongsong dunia kerja.

Semoga buku ini bermanfaat dan dapat menambah wawasan pengetahuan, ketrampilan, dan sikap bagi peserta didik dan pembaca pada umunya. Kritik dan saran yang membangun dan memotivasi dari pembaca sangat diharapkan sebagai bahan untuk meningkatkan kualitas buku ini.


Mudah-mudahan Aplikasi ini dapat bermanfaat dan menjadi teman setia dalam proses belajar mengajar disetiap waktu.

Mohon berikan kami Ulasan dan masukan untuk perkembangan Aplikasi Ini, Berikan Nilai Bintang 5 untuk memberi rasa semangat pada kami dalam mengembangkan aplikasi-aplikasi bermanfaat lainnya.

Selamat membaca.

Similar Apps

Buku IPAS SD Kelas VI Merdeka

Buku IPAS SD Kelas VI Merdeka

0.0

Aplikasi Android ini adalah Buku Siswa Dan Buku Panduan Guru Ilmu Pengetahuan...

Tafsir MA Kelas 10 Indonesia

Tafsir MA Kelas 10 Indonesia

0.0

Aplikasi Android ini adalah Buku Siswa Tafsir Berbahasa Indonesia Untuk MA /...

Ushul Fikih MA Kelas 11 Indo

Ushul Fikih MA Kelas 11 Indo

0.0

Aplikasi Android ini adalah Buku Siswa Ushul Fikih Berbahasa Indonesia Untuk MA...

Ushul Fikih MA Kelas 10 Arab

Ushul Fikih MA Kelas 10 Arab

0.0

Aplikasi Android ini adalah Buku Siswa Ushul Fikih Berbahasa Arab Untuk MA...

Tafsir MA Kelas 12 Indonesia

Tafsir MA Kelas 12 Indonesia

0.0

Aplikasi Android ini adalah Buku Siswa Tafsir Berbahasa Indonesia Untuk MA /...

Ilmu Kalam MA Kelas 11 Indo

Ilmu Kalam MA Kelas 11 Indo

0.0

Aplikasi Android ini adalah Buku Siswa Ilmu Kalam Berbahasa Indonesia Untuk MA...